danshengoji-425x77-2

Cara Membuat Video YouTube Berjalan Otomatis ( Autoplay )

Tentunya sahabat blogger pasti sudah tahu dan mendengar tentang Video Sharing  ( berbagi video ) terpopuler saat ini atau saat kami memposting artikel ini, dimana para pengguna dapat memuat, menonton, dan berbagi klip video secara gratis. dimanakah itu?. oke kalau sahabat blogger belum tahu akan
kami tunjukkan siapakah dan di manakah tempat berbagi video secara gratis.tempat berbagi video gratis dan benar-
benar gratis yaitu sobat blogger
bisa membuatnya di Youtube.

anggaplah sahabat blogger sudah  mempunyai akun YouTube  dan sudah mempunyai video di youtube.
nah di kesempatan kali ini kami akan berbagi, bagaimana cara membuat video youtube yang kita buat
dan video youtube yang sudah kita Upload atau kita Unggah  ke blog berjalan secara otomatis atau autoplay.
simak dengan baik tentang Cara membuatnya seperti ini.
anggaplah sobat sudah memasang kode video youtube di  blog, kodenya seperti di bawah ini

<object width="560" height="315"><param name="movie" value="http://www.youtube.com/v/bmPcK1FR4K8?version=3&amp;hl=id_ID"></param><param name="allowFullScreen" value="true"></param><param name="allowscriptaccess" value="always"></param><embed src="http://www.youtube.com/v/bmPcK1FR4K8?version=3&amp;hl=id_ID" type="application/x-shockwave-flash" width="560" height="315" allowscriptaccess="always" allowfullscreen="true"></embed></object>

Kode di atas adalah kode asli dari Video YouTube, dan apa bila di jalankan di blog maka video tersebut tidak akan berjalan secara Otomatis.
nah agar video yang ada di blog kita berjalan Otomatis atau Autoplay, maka Kode yang berwarna merah  kita rubah dengan Kode   Autoplay=1

seperti kode di bawah ini.

<object width="560" height="315"><param name="movie" value="http://www.youtube.com/v/bmPcK1FR4K8?version=3&autoplay=1"></param><param name="allowFullScreen" value="true"></param><param name="allowscriptaccess" value="always"></param><embed src="http://www.youtube.com/v/bmPcK1FR4K8?version=3&autoplay=1" type="application/x-shockwave-flash" width="560" height="315" allowscriptaccess="always" allowfullscreen="true"></embed></object>

Semoga tutorial ini bermanfaat .






16 komentar:

  1. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  2. Komentar ini telah dihapus oleh administrator blog.

    BalasHapus
  3. http://youn9beats.blogspot.com/

    BalasHapus
  4. http://abdulqadir-tkj.blogspot.com

    BalasHapus
  5. makasih kang sangatr membantu infonya?

    BalasHapus
  6. thanks guys,,

    mampir bentar ya,
    http://najibxp.blogdetik.com/

    BalasHapus
  7. Blog ini sangat worted!!! bisa komen langsung aprrove... izin nyepam komen di setiap postinganmun yaa :-D

    Halo pemilik blog, kami dari MalangPromo.com sedang mengoptimasi blog via komentar, di blog ente, terima kasih sebelumnya sudah membaca komentar ini, kiranya sudi bisa berkunjung balik ke blog ane di MalangPROMO.com

    BalasHapus
  8. oke thank mas
    nitip sendal
    http://dkmultimedia.blogspot.co.id/2015/06/daftar-gratis-belajar-bahasa-inggris.html

    BalasHapus
  9. Komik pokemon adventures https://youtu.be/58WC30QhO50

    BalasHapus
  10. Ini gimanaa gan maaf newbie https://www.youtube.com/watch?v=n8xG3EWjgaY&spfreload=10

    BalasHapus
  11. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  12. For example of adfilm, your MOV file might be 100MB under MPEG4, but nevertheless, it can be compressed into 60MB under H264.

    BalasHapus
  13. In corporate video production done it is the most typical action to do. Learn more about tubepro master click on this site.

    BalasHapus

Visitors MB